KEMAJUAN PERADABAN ISLAM MASA DAULAH USMANI
KEMAJUAN PERADABAN ISLAM
MASA DAULAH USMANI
Kebangkitan
Daulah Usmani diprakarsai oleh Muhammad I, kemenangan Timur Lenk atas
Daulah Usmani meninggalkan luka yang sangat mendalam, ditambah
perselisihan antar saudara di dalam keluarga Usmani. Bisa dikatakan bahwa
Muhammad I adalah pendiri Daulah Usmani periode kedua setelah membawa bangsanya
berjuang kembali meraih kejayaannya. Melampauai kejayaan yang diperoleh pendiri Daulah
Usmani pada masa sebelumnya.
Di antara para penguasa
Daulah Usmani generasi kedua yang membawa ke puncak kejayaan adalah :
1. Muhammad
I (817-824 H/1403-1421 M)
Muhammad I adalah putera bungsu
dari Bayazid, setelah berkuasa menggantikan ayahnya ia mulai menyusun
kekuatan kembali dan memulihkan keadaan Turki Usmani dari upaya memecah-belah yang
dilakukan oleh Timur Lenk. Sultan Muhammad I adalah sosok yang sangat cinta
kedamaian dan ilmu pengetahuan.
2. Murad II (824-855
H/1421-1451 M)
Sultan Murad II membuat istana penguasa bernuansa akademis,
hal tersebut dilakukan agar kegiatan keilmuan tetap berkembang pada zamannya. Dia mengirimkan sejumlah uang untuk
kesejahteraan penduduk Makkah, Madinah dan Baitul Maqdis sebanyak 3.500 dinar
setiap tahunnya
3. Muhammad II Al-Fatih (855-884
H/1451-1481 M)
Al-Fatih adalah gelar
kebanggaan beliau karena berhasil menaklukkan Konstantinopel sebagai ibu
kota Byzantium
video singkat mengenai penahlukan konstatinopel:
4. BayazidII(884-918H/1481-1512M)
Bayazid II Kesejahteraan para
guru/pengajar juga sangat diperhatikan. Sultan dikenal sebagai seorang
pemimpin yang mencintai penduduk dua kota suci Makkah dan Madinah.
5. Salim I
(1512-1520M/918-926H)
Dimasa pemerintahannya banyak
kebijakan yang dilakukan dalam bidang kemiliteran. Salim I merupakan salah
satu penguasa Salim I juga seorang pujangga yang menulis puisi dalam
bahasa Turki dan Persia menggunakan
nama Mahlas Selimi
6. SulaimanAl-Qanuni(927-974H/1520-1566M)
peristiwa penting di masa
kepemimpinannya, ialah upaya penyempurnaan undangundang Turki
Usmani. Sulaiman Al-Qanuni melakukan pembangunan yang
fenomenal. Masjid Sulaiman, 81 masjid jami’, 52 masjid
kecil, 55 madrasah, 7 asrama pelajar, 5 buah
takiyah , 7 jembatan, 33 istana, 18 pesanggrahan, 5
museum dan 33 pemandian umum. Penaklukan yang dilakukan Sulaiman A-Qanuni
menyebabkan kesultanan menguasai kota-kota besar Islam
sepertiMekah, Madinah, Yerusalem, Damaskus, dan Baghdad.
0 Response to "KEMAJUAN PERADABAN ISLAM MASA DAULAH USMANI"
Posting Komentar